Minggu, 14 September 2014

PDF Decrypter Pro Mengatasi PDF yang Tidak Bisa di Print

Tentunya kita pernah menjumpai file PDF yang tidak bisa di Print, padahal file tersebut sangat berguna sebagai referensi maupun hal lain. Biasanya ini dialami oleh kebanyakan Mahasiswa yang mencari artikel di internet. Rasanya senang sekali apabila sudah berhasil apa yang kita cari dalam bentuk PDF. Dan kemudian ingin di cetak tapi tidak bisa. Jangan pupus harapan para Mahasiswa, ini saya beri Solusi yang benar-benar manjur. Nama Softwarenya adalah ‘PDF Decrypter’, Software ini bersifat portable, jadi dari Flash-Disk atau Card-Memory bisa langsung dijalankan. Karena tidak semua orang yang sedang membawa laptop atau PCnya kemana-mana namun disaat terdesak dengan mengantongi Flash-Disk file PDF bermasalah dapat langsung dicetak. Berikut ini Screenshot dari Software tersebut.

Anda berminat ? Silahkan download Softwarenya disini.
 Password : ketoprak (if required)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar